Juknis Pengajuan Bantuan Sarana Pembelajaran Berbasis TIK SD
Wednesday, December 20, 2017
informasi sertifikasi guru,
informasi guru,
instrumen penilaian kk 2013,
jadwal pretes PPG Tahun 2017,
JADWAL SIMULASI UNBK,
KISI KISI PAS kelas 7,
Kurikulum 2013,
SIMULASI UNBK SMA DAN SMP
Edit
Perkembangan informasi teknologi dn Komunikasi (TIK) yang sangat pesat memberikan dampak positif bagi pengembangn pembelajaran di sekolah,terutama di Sekolah Dasar(SD).Penggunaan TIK dalam kegiatan pebelajaran telah menjadi suatu kebutuhan bagi peserta didik.Baik masa saat ini maupun masa yang akan datang.
Juknis Pengajuan Bantuan Sarana Pembelajaran Berbasis TIK SD |
Penggunaan TIK dalam pembelajaran sangat menunjang efektifitas dan efisiensi peningkatan mutu pendidikan di Indonesia.Guru perlu memanfaatkan segala sesuatu yang berkaiatan dengan Perkembangan informasi dan teknologi yang sedang berkembang saat ini untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik serta mengenalkan teknologi dan informasi kepada peserta didik.
Sejalan dengan upaya peningkatan mutu pendidikan, pemerintah memberlakukan Kurikulum Tahun 2013 bagi seluruh SD Rujukan di Indonesia, dengan merealisasikan pembelajaran yang berorientasi pada bagaimana peserta didik mampu berkreasi memecahkan masalah. Oleh karena itu, paradigma pendidikan yang mengedepankan peningkatan daya nalar, kreativitas, serta berpikir kritis harus diaplikasikan dalam setiap kegiatan pembelajaran. Dalam rangka mewujudkan peningkatan mutu pembelajaran terutama di SD Rujukan tersebut, diperlukan sarana pendukung yang memadai,
diantaranya berupa sarana pembelajaran berbasis TIK.
Bagi rekan guru dan kepala sekolah yang ingin mengajukan usulan bantuan sarana pembelajaran berbasis TIK sekolah Dasar tahun anggaran 2017,bisa mengunduh dan mempelajarinya download di sini(Juknis pelaksanaan bantuan saran pembelajaran SD),atau bisa unduh langsung Klik di sini.
Demikian materi serta informasi seputar petunjuk teknis pelaksanaan bantuan sarana pembelajaran berbasis TIK sekolah Dasar tahun 2017.Semoga bermanfaat bagi bapak/ibu guru di sekolah.
0 Response to "Juknis Pengajuan Bantuan Sarana Pembelajaran Berbasis TIK SD"
Post a Comment