Buku Pegangan Guru dan Siswa Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017
Tuesday, August 15, 2017
administrasi guru kelas,
aplikasi excel,
buku pegangan guru,
buku pegangan siswa,
informasi madrasah,
kurkulum 2013,
lagu pramuka,
media pembelajaran
Edit
Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Salam edukasi Indonesia,
buku pegangan guru dan siswa kelas 4 kurikulum 2013 revisi 2017 |
Selamat malam sahabt guru serta rekan tenaaga kependidikan yang ada di seluruh nusantara.Selamat datang dan berjumpa kembali dengan saya di blog filecatatanguru.blogspot.com.Pada kesempatan malam ini saya akan berbagi materi seputar Buku Pegangan Guru dan Siswa Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017 yang mungkin dibutuhkan oleh rekan guru yang sudah melaksanakan kurikulum 2013.
Kurikulum 2013 senantiasa mengalami perkembangan dan perubahan.Termasuk buku yang digunakan sebagai sarana pembelajaran bagi siswa(Buku Siswa ) maupun buku guru .Ada perubahan edisi tahun 2014 ,revisi tahun 2016 dan yang terakhir telah diterbitkan Kurikulum 2013 edisi revisi tahun 2017.Perbaiakan yang terakhir ini terkait dengan regulasi baru berkenaan denagn standar Kompetensi lulusan,Standar isi,Standar Proses,kompetensi inti dan kompetensi dasar kurikulum 2013.
Pada kesempatan yang telah lalu saya sudah membagikan perangkat pembelajaran Kurikulum 2013 untuk kelas 1 s/d kelas 6 SD/MI .Bagi yang belum sempat mengunduh,bisa Download Di sini
Buku
Guru Kurikulum 2013 Revisi 2017 :
· Buku Guru Tema 1,
Indahnya Kebersamaan
· Buku Guru Tema 2,
Berhemat Energi
· Buku Guru Tema 3,
Peduli Makhluk Hidup
· Buku Guru Tema 4,
Berbagai Pekerjaan
· Buku Guru Tema 5,
Pahlawanku
Buku
Siswa Kurikulum 2013 Revisi 2017 :
· Buku Siswa Tema 1,
Indahnya Kebersamaan
· Buku Siswa Tema 2,
Berhemat Energi
· Buku Siswa Tema 3,
Peduli Makhluk Hidup
· Buku Siswa Tema 4,
Berbagai Pekerjaan
· Buku Siswa Tema 5,
Pahlawanku
Bagi rekan guru yang ingin mengnduh Buku Pegangan Guru dan Siswa Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017,kami persilahkan Download di bawah ini:
Silahkan baca juga :
- Perhitungan Usia Siswa.xlsb
- Aplikasi Keuangan Keluarga.xlsb
- Kwitansi-3 warna.xlsm
- Alpeka_BOS_2017-100.xlsm
- R K S (1).xls
- Format-RAB-Rencana-Anggaran-Biaya-Kegiatan.xlsx
- Data Kesiswaan (1).xls
- Kontrol Jual Beli (1).xls
- Administrasi Keuangan (1).xls
- Administrasi Khusus Kepsek (1).xls
- Administrasi Inventaris Sekolah (1).xls
- APLIKASI BUKU INDUK SEKOLAH DASAR.xlsm
- Administrasi Guru (1).xls
- Administrasi Umum Kepsek (1).xls
- APLIKASI KWITANSI BOS.xlsx
- Aplikasi Membuat RKAS BOS 2016 Format Microsoft Excel.xls.xlsx
Demikian materi seputar Buku Pegangan Guru dan Siswa Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017 yang dapat saya bagikan pada kesempatan malam ini.Semoga bisa memberikan manfaat dan bisa dijadikan sebagai sumber pembelajaran di sekolah..
Wassalamu'alaikum Wr.Wb.
0 Response to "Buku Pegangan Guru dan Siswa Kelas 4 Kurikulum 2013 Revisi 2017"
Post a Comment